Musyawarah Desa Khusus Penepatan BLT Dana Desa Tahun 2024
berita-desa
-
Pada hari sabtu tanggal 9 Desember 2023 diadakan pelantikan perangkat desa baru dengan jabatan Kasi Kesejahteraan dan Pelayanan desa Banyuurip Kecamatan Pancur
dalam acara tersebut tampak hadir kepala dinpermades dan forkompincam pancur, kepala desa suparman dalam sambutanya mengatakan perangkat desa yang baru agar bisa menambah kualitas pelayanan masyarakat agar lebih optimal, disamping itu kepala desa mengucapkan selamat atas dilantiknya ali makshum sebagai kasi kesejahteraan dan pelayanan desa banyuurip kecamatan pancur. ...
-
Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa di selenggarakan tahun 2023 untuk anggaran tahun 2024 yang di hadiri oleh Kecamatan, Kepolisian, Koramil, Dinas Pendidikan, Dinas Kesehatan, Dinas Pertanian dan dari unsur masyarakat, tokoh agama, tokoh perempuan, kelembangaan, Bpd, Rt, Rw di pimpim oleh Bapak Suparman selaku Kepala Desa Banyuurip ...
-
Musyawarah Desa Penyusunan Recana Kerja Pemerintah Desa RKPDes di selenggarakan di balai desa Banyuurip di hadiri oleh tokoh masyarakat, kelembangaan, tokoh agama yang dipimpim oleh Bapak Suparman selaku Kepala Desa Banyuurip ...
-
Pelatihan Tim Pendamping Keluarga (TPK) yang di selenggarakan di pedopo kecamatan pancur di hadiri oleh 23 perwakilan dari desa sekecamatan pancur yang dipimpim oleh Tim dari Kabupaten Rembang ...
-
Musyawarah Rembug Stunting Desa Banyuurip merupakan program nasional yang di wajibkan oleh pemerintah desa untuk mencengah kekurangan asupan gizi terhadap anak ...
-
Penetapan hasil musdes sdgs ...